1. Buka browser dan masukan IP Address router kamu di kolom pencarian.
2. Login menggunakan akun D-Link kamu.
3. Navigasi ke "Advanced" > "Traffic Control".

Cara mengatur bandwith router D-Link (1)
4. Pergi ke "QoS Rules" kemudian klik "Add".
5. Masukan alamat IP Address di "Source IP" dan tentukan batas kecepatan upload dan download.

Cara mengatur bandwith router D-Link
6. Klik "Add Rules".

Cara mengatur bandwith router D-Link
Setelah itu, router akan membatasi kecepatan IP Address yang telah diatur secara otomatis berdasarkan angka yang telah kamu masukan.
(*)