Follow Us

Cara Mudah Ubah HP Android Jadi Mouse, Bisa untuk Laptop dan Komputer

Fahmi Bagas - Selasa, 27 Desember 2022 | 19:30
Cara mudah ubah HP Android jadi mouse untuk laptop dan komputer pakai aplikasi Remote Mouse.
Nextren

Cara mudah ubah HP Android jadi mouse untuk laptop dan komputer pakai aplikasi Remote Mouse.

Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas

Nextren.com - Tahukah kamu kalau HP Android bisa diubah menjadi mouse untuk laptop dan komputer?

Nah, cara ubah HP Android jadi mouse ini biasanya diperlukan untuk kamu yang masih sering melakukan aktivitas work from home (WFH).

Karena dengan menggunakan mouse, pekerjaan yang dilakukan di laptop atau komputer akan bisa jadi lebih fleksibel.

Ditambah, cara ubah HP Android dan mouse ini sudah bisa dilakukan di berbagai macam seri smartphone.

Baca Juga: Cara Mendapatkan eSIM Indosat Ooredo dan Aktivasinya, Gampang Kok!

HP Android dari kelas entry-level pun bisa diubah menjadi mouse untuk membantu pekerjaan mu.

Dan tentunya, pengalihan fungsi HP Android ini dapat berguna ketika mouse milikmu sedang tertinggal, hilang, atau rusak.

Penasaran? Simak cara ubah HP Android jadi mouse untuk laptop dan komputer berikut ini.

Cara Ubah HP Android Jadi Mouse

1. Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah mendownload aplikasi Remote Mouse untuk HP Android di Google Play Store.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest