Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Harga dan Spesifikasi Vivo S16, Chip SD 870 dan Triple-Camera 64MP

Gama Prabowo - Minggu, 25 Desember 2022 | 15:00
Vivo S16
vivo via 91mobiles

Vivo S16

Untuk performa, Vivo S16ditenagai dengan chipset Snapsdragon 879 5G (7nm).

Chipset tersebut memiliki 8 CPU dengan clock-speed up-to 3,2 GHz dan GPU Adreno 650.

Chipset tersebut disandingkan dengan 4 varian RAM dan memori internal yaitu 8/128GB, 8/256GB, 12/256GB, dan 12/512GB.

Performa Vivo S16 ditopang oleh baterai 4600mAh yang mendukung fitur fast charging 66W.

Vivo S16 menjalankan Android 13 yang dibalut dengan OriginOS 3.

Vivo S16
Vivo

Vivo S16

Baca Juga: Vivo T1 Series Jadi Hape Terlaris Vivo Sepanjang Tahun 2022

Harga Vivo S16

Vivo S16 akan mulai dijual untuk wilayah China pada tanggal 30 Desember mendatang.

Vivo S16 dibanderol dengan 3 varian warna yaitu hitam, hijau mint dan emas.

Berikut daftar harga Vivo S16 untuk wilayah China:

  • Vivo S16 8/128GB: 2499 Yuan atau sekitar Rp 5,5 juta
  • Vivo S16 8/256GB: 2699 Yuan atau sekitar Rp 6 juta
  • Vivo S16 12/256GB: 2999 Yuan atau sekitar Rp 6,6 juta
  • Vivo S16 12/512GB: 3299 Yuan atau sekitar Rp7,3 juta
Harga Vivo S16 Pro Indonesia
Vivo via GSMArena

Harga Vivo S16 Pro Indonesia

Saat artikel ini ditulis, Vivo masih belum memberi keterangan seputar jadwal peluncuran Vivo S16 series di Indonesia.

Editor : Nextren





PROMOTED CONTENT

Latest

x