Follow Us

Harga dan Spesifikasi iQOO 11 Indonesia: Layar 2K 144Hz dan Chip SD 8 Gen 2

Gama Prabowo - Jumat, 09 Desember 2022 | 10:30
IQOO 11
IQOO via Gizchina

IQOO 11

Chipset tersebut disandingkan dengan RAM jumbo berkapasitas 16GB (LPDDR4X) dan penyimpanan internal 256GB (UFS 4.0).

Konfigurasi chipset, RAM, dan memori internal ini diklaim menjadi yang terkencang di Indonesia.

iQOO 11 tercatat memperoleh skor benchmark AnTuTu 1.323.820 poin.

Spesifikasi iQOO 11
iQOO

Spesifikasi iQOO 11

Baca Juga: IQOO Kasih Teaser Akan Hadirkan HP Monster Untuk Konsumen di Indonesia

Performa iQOO 11 ditopang oleh baterai berkapasitas 5.000 mAh yang mendukung fast-charging 120W.

iQOO mengklaim bahwa teknologi fast charging tersebut mampu mengisi baterai iQOO 11 dari 0-50% hanya dalam waktu 8 menit.

iQOO 11 menjalankan sistem operasi Android 13 dengan balutan antarmuka FuntouchOS 13 yang juga rilis bersamaan dengan smartphone ini.

Fitur lain yang melengkapi hp flagship ini meliputi extended RAM hingga 8GB, Dual X-Axis Linear Motor, Vapor Chamber Liquid Cooling System, Wi-Fi, NFC, uSB Type-C 2.0, Bluetooth 5.3, dll.

Baca Juga: Merek HP iQOO Buat Akun Sosmed di Indonesia, Calon Kompetitor Baru?

Harga dan Ketersediaan iQOO 11

iQOO 11 meluncur dalam 2 varian warna yatu Legend, varian warna putih yang dihiasi aksen garis biru, hitam, dan merah khas BMW.

Kemudian ada pula varian warna Aplha yang menampilkan hitam glossy.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest