Follow Us

Cara Menonaktifkan Notifikasi di Windows 10, Gampang Banget Loh!

Khoiruddin Yusup - Selasa, 18 Oktober 2022 | 17:00
Ilustrasi penonaktifan Windows Action Center
Nextren

Ilustrasi penonaktifan Windows Action Center

Cara menonaktifkan dan mengatur notifikasi Windows Action Center

1. Langkah pertama yang harus kalian adalah memilih Ikon Windows di sudut kiri bawah taskbar.

Ikon Menu Windows 10
Nextren

Ikon Menu Windows 10

2. Lalu pilih Setting yang memiliki ikon roda bergigi untuk membukanya menu pengaturan komputer.

Menu Setting pada Windows 10
Nextren

Menu Setting pada Windows 10

3. Lalu pilih System pada menu Setting yang telah terbuka.

Opsi System pada pengaturan Windows 10
Nextren

Opsi System pada pengaturan Windows 10

4. Setelah itu, pilih Notification & Actions pada pilihan System.

Pilihan Notification & Actions pada pengaturan Windows 10
Nextren

Pilihan Notification & Actions pada pengaturan Windows 10

5. Apabila sudah, di bagian kanan pilihan klik tombol Notification sampai berstatus Off.

Tombol Notification pada pengaturan Windows 10
Nextren

Tombol Notification pada pengaturan Windows 10

6. Selain menonaktifkan keseluruhan notifikasi, kamu juga bisa memilih beberapa notifikasi aplikasi yang ingin tetap kamu aktifkan pada kolom Get notifications from these senders.

Source : lifewire

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest