Untuk bisa mengaktifkan fitur baru aplikasi PeduliLindungi yang satu, kamu perlu mendaftarkan anak terlebih dahulu.
Berikut cara catat imunisasi anak di aplikasi PeduliLindungi:
1. Buka aplikasi PeduliLindungi
2. Pilih menu "Vaksin & Imunisasi"
3. Ketuk opsi "Imunisasi Anak"
4. Daftarkan profil anak ke aplikasi PeduliLindungi terlebih dahulu dengan klik tombol "Tambah Profil Anak"
5. Masukan sejumlah data seperti Kewarganegaraan, Nama Lengkap (anak), Tanggal Lahir, sampai Hubungan
Baca Juga: Cara Mengisi e-HAC via PeduliLindungi, Syarat Wajib Mudik Lebaran 2022
Baca Juga: Sertifikat Vaksin Booster di PeduliLindungi Belum Muncul? Pakai Cara Ini
6. Balik lagi ke halaman "Imunisasi Anak" dan klik "Klaim Imunisasi" pada nama anak yang sudah terdaftar
7. Nantinya akan langsung muncul data catatan imunisasi anak yang bisa kamu lihat secara rinci