Tampilan Immersive View memungkinkan pengguna untuk memahami topografi sebuah kota.
Pengguna dapat memanfaatkan fitur ini untuk berpergian, melihat kondisi lalu lintas, meliihat perspektif lain dari sebuah kota, dll.
Immersive View juga mampu memberikan tampilan 3D ke restoran terdekat.
Baca Juga: 4 Fitur Baru Google Maps di HP Android dan iOS, Lebih Gampang Cari Lokasi
Dilansir dari CNET, Immersive View dibuatdarineural rendering berdasarkan foto dan dialirkan dari Google Cloud.
Fitur ini nantinya akan tersedia di untuk perangkat iOS, Android, PC, tablet, dll.
Google akan meluncurkan Immersive View secara bertahap mulai dari kota-kota besar seperti Los Angeles, New York, Tokyo, San Fransisco pada akhir tahun ini.
Google berjanji akan terus mengembangkan dukungan Immersive View untuk kota-kota besar lainnya di masa mendatang.
(*)