Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Motret Balerina Pakai Lensa Terbaru Sony FE PZ 16-35mm F4 G, Hasilnya Bikin Ngiler!

Fahmi Bagas - Minggu, 17 April 2022 | 13:30
Kamera Sony Alpha 7 Mark IV dengan lensa FE PZ 16-35mm F4 G.
Nextren

Kamera Sony Alpha 7 Mark IV dengan lensa FE PZ 16-35mm F4 G.

Kamu bisa lihat bagaimana hasil foto lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G ini memilki tingkat fokus yang tinggi.

Pengisolasian warna pada masing-masing benda yang ada di dalam frame juga cukup baik.

Lalu implementasian cahaya pada gambar pun terlihat serupa dengan apa yang ada di dunia nyata.

Hasil foto lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G saat motret balerina.
Nextren

Hasil foto lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G saat motret balerina.

Bahkan jika gambar dizoom, kamu tetap bisa melihat dengan jelas seperti apa tingkat kefokusan yang bisa dihasilkan oleh lensa.

Dan perlu digaris bawahi bahwa proses motret balerina ini dilakukan dengan settingan auto.

Yang artinya, kamu tidak perlu repot-repot untuk mengaturspeed shutter,diafragma, atau ISO yang ada pada kamera.

Hasil foto lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G.
Fahmi Bagas

Hasil foto lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G.

Baca Juga: Sony Dilaporkan Bakal Luncurkan Konsol PS5 Pro, Ini Bocoran Speknya!

Baca Juga: Sony Hadirkan Fitur Perintah Suara di PS5 Lewat Update Beta Terbaru

Selain itu, bobot lensa Sony FE PZ 16-35mm F4 G juga cukup ringan dengan berat sekitar 353 gram dan diklaim sebagai lensapower zoom wide angle teringan saat ini.

Dengan begitu, kamu akan tidak akan mudah merasa kelelahan ketika mengambil gambar menggunakan lensa tersebut dalam waktu yang lama.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x