Follow Us

Buset Banyak Banget! Ini Daftar Materi Tes UTBK-SBMPTN 2022 yang Wajib Disiapkan, Gak Bisa Leha-Leha Lagi

Martinus Aditama - Rabu, 23 Maret 2022 | 15:00
Ilustrasi pelaksanaan UTBK di ITS
DOK. Laman Resmi ITS

Ilustrasi pelaksanaan UTBK di ITS

TPS mengukur kemampuan kognitif yang dianggap penting untuk keberhasilan di sekolah formal, khususnya pendidikan tinggi.

Dalam TPS materi yang akan diuji meliputi:

  • Kemampuan Penalaran Umum Kemampuan Kuantitatif (pengetahuan dan matematika dasar)
  • Pengetahuan dan Pemahaman Umum Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis
Baca Juga: Paket Extra Pintar Dari Kelas Pintar, Bantu Siswa Mandiri Hadapi Ujian

2. Tes Kemampuan Bahasa Inggris

Tes ini untuk mengukur kemampuan Bahasa Inggris peserta yang nantinya diperlukan untuk mendukung pembelajaran di perguruan tinggi.

3. Tes Kemampuan Akademik (TKA)

TKA digunakan untuk mengukur pengetahuan dan pemahaman keilmuan yang diajarkan di sekolah dan diperlukan untuk seseorang dapat berhasil dalam menempuh pendidikan tinggi.

Materi TKA akan berbeda-beda untuk tiap kelompok ujian.

  • Kelompok ujian sains dan teknologi (Saintek): Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi Alokasi waktu 195 menit.
  • Kelompok ujian sosial dan humaniora (Soshum): Geografi, Sejarah, Sosiologi, dan Ekonomi). Alokasi waktu 195 menit.
  • Kelompok ujian campuran (Saintek dan Soshum): Materi ujian TKA Saintek, dan TKA Soshum. Alokasi waktu 285 menit.
Jadi, itulah rangkuman mengenai bidang-bidang apa saja yang akan diujikan di UTBK-SBMPTN 2022.

Apakah sobat Nextren sudah siap dengan UTBK-SBMPTN 2022? Tulis pendapat kalian di kolom komentar ya. (*)

Baca Juga: Bantu Siswa Hadapi Ujian, Startup Aplikasi Kelas Pintar Luncurkan Fitur SOAL yang Berisi Soal-Soal Latihan

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest