Follow Us

Realme Siapkan HP dengan Snapdragon 8 Gen 1 di Indonesia, Apa Itu?

Fahmi Bagas - Senin, 21 Februari 2022 | 10:57
Desain realme GT 2 Pro yang dibuat oleh seorang seniman bernama Naoto Fukusawa.
realme

Desain realme GT 2 Pro yang dibuat oleh seorang seniman bernama Naoto Fukusawa.

PR Manager realme Indonesia, Krisva Angnieszca pada saat peluncuran realme C17 dan realme 7 Pro (14/10)
Fahmi Bagas

PR Manager realme Indonesia, Krisva Angnieszca pada saat peluncuran realme C17 dan realme 7 Pro (14/10)

Sebab smartphone bertenaga Snapdragon 8 Gen 1 dari realme itu akan hadir segera di pasar Tanah Air.

"Kita sedang mempersiapkan sesuatu yang memang akan hadir dalam waktu dekat," ucap Vava.

"Nah, jadi tungguin aja kita untuk seri flagship pasti akan mempersiapkan itu," tambahnya.

Lantas seri HP apa yang kemungkinan akan diluncurkan oleh realme?

Cek dugaan dan prediksi lengkapnya di halaman berikutnya.

Baca Juga: Hasil Foto dan Prediksi Harga realme 9 Pro+, Rilis Lusa di Indonesia!

Segera Rilis realme GT 2 Pro?

Dengan adanya informasi dari realme, diperkirakan kalau pihak perusahaan akan memboyong realme GT 2 Pro Series ke Indonesia.

Hal tersebut merujuk pada temuan sertifikat TKDN (Tingkat Kandungan Dalam Negeri) yang merujuk pada realme GT 2 Pro.

Menariknya, keberadaan sertifikat TKDN dari realme GT 2 Pro sudah terbilang lama.

realme GT 2 Pro rilis di Tiongkok dengan Snapdragon 8 Gen 1.
realme

realme GT 2 Pro rilis di Tiongkok dengan Snapdragon 8 Gen 1.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest