Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Inilah 5 Tim Mobile Legends Paling Populer 2021, Ada dari Indonesia

Randy Fauzi F - Kamis, 30 Desember 2021 | 19:00
Poster pertandingan RRQ Hoshi vs ONIC PH di M3 World Champiosnhip.
Instagram/@mpl.id.official

Poster pertandingan RRQ Hoshi vs ONIC PH di M3 World Champiosnhip.

Di peringkat ke-3 tim esports Mobile Legends terpopuler selama 2021 dihuni oleh Blacklist International.

Tim yang baru saja mengawinkan gelar juara MPL PH Season 8 dengan M3 World Championship itu memiliki jumlah penonton maksimal sebanyak 3.107.053.

Blacklist International menorehkan catatan tersebut dari total 80 kali bertanding di semua turnamen yang diikuti selama 2021.

2. ONIC PH

M3 - ONIC PH (Filipina)
Instagram/mpl.id.official

M3 - ONIC PH (Filipina)

Posisi runner up masih dihuni oleh tim asal Filipina lainnya, yaitu ONIC PH.

Saudara kandung dari ONIC Esports (Indonesia) ini mampu membawa 3.191.404 pasang mata untuk menyaksikan tiap pertandingan yang dilakoninya selama 2021.

Tim yang memberi kejutan selama gelaran M3 World Championship berlangsung itu telah bertanding sebanyak 96 kali di semua turnamen pada 2021.

Baca Juga: Game Indonesia 'Tabrak Arena' Resmi Diluncurkan, Punya Gameplay Seru!

1. RRQ Hoshi

M3 - RRQ Hoshi (Indonesia)
Instagram/mpl.id.official

M3 - RRQ Hoshi (Indonesia)

Meski tim Filipina mampu mendominasi daftar, tapi puncaknya masih dipegang oleh sang raja dari Indonesia, Rex Regum Qeon (RRQ) Hoshi.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x