Follow Us

Godaan Samsung untuk Acara CES 2022, Luncurkan Galaxy S22 Series?

Fahmi Bagas - Rabu, 29 Desember 2021 | 10:30
Ilustrasi kantor Samsung

Ilustrasi kantor Samsung

Perbedaan itu akan ditentukan berdasarkan pasar penjualan dari Samsung Galaxy S22 Ultra.

Baca Juga: Microsoft Batal Ikut CES 2022 di Las Vegas, Takut Virus Omicron

Tak hanya itu, kekuatan dari Samsung Galaxy S22 Ultra diharapkan mendapat sokongan dari konfigurasi penyimpanan hingga RAM 16/512GB.

Lalu untuk segmen kamera, nampaknya Samsung memilih skema Quad Camera yang terdiri dari 108MP wide, 10MP periscope telephoto, 10MP telephoto, dan 12MP ultrawide di sisi belakang.

Sedangkan di sisi depan terdapat satu buah sensor beresolusi 40MP dengan desain Infinity O Display atau punch-hole.

Sistem operasi dari Galaxy S22 Ultra pun digadang-gadang sudah menjalankan Android 12 yang dibalut dengan One UI 4.0.

Baca Juga: LG dan Samsung Dilaporkan Siap Jadi Produsen Layar untuk iPhone 14

Dan segala kemampuan tersebut akan ditopang oleh baterai berkapasitas 5.000mAh yang dilengkapi dengan teknologi fast charging.

So, mari kita nantikan saja kehadiran Samsung Galaxy S22 Series yang akan diperkenalkan di CES 2022.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest