Follow Us

Cara Menyembunyikan File Rahasia di Google Drive, Dijamin Aman!

Gama Prabowo - Senin, 20 Desember 2021 | 16:00
Ilustrasi Google Drive di Macbook

Ilustrasi Google Drive di Macbook

Nextren.com - Google Drive merupakan layanan cloud storage populer yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia.

Popularitas Google Drive dipengaruhi oleh beragam fitur menarik, akses mudah, serta sistem keamanan dan privasi yang terjamin.

Kendati demikian, beberapa pengguna masih merasa was-was dengan keamanan file di Google Drive.

Baca Juga: Cara Mengakses Dokumen di Google Drive Secara Offline, Lebih Praktis!

Pada umunya, pengguna khawatir terhadap pihak ketiga yang mampu mengakses file-file penting atau file rahasia di Google Drive.

Maka dari itu, ada baiknya pengguna menerapkan proteksi khusus untuk melindungi file-file penting dengan cara menyembunyikannya secara manual.

Nah, kali ini tim Nextren akan bakal berbagi seputar cara menyembunyikan file rahasia di Google Drive dengan aman.

Yuk, simak langkah-langkahnya di halaman berikutnya.

Perlu diketahui, Google Drive sebenarnya tak mempunyai fitur untuk menyembunyikan file ataupun folder.

Namun, Tim Nextren mempunyai cara khusus untuk menyembunyikan file di Google Drive.

Cara Menyembunyikan File di Google Drive

1. Buka Google Drive melalui laptop/komputer kalian.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest