Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Apple Watch Series 8 Kabarnya Tak Akan Alami Banyak Perubahan Desain!

Martinus Aditama - Kamis, 25 November 2021 | 21:15
Apple Watch Series 7
Apple

Apple Watch Series 7

Satu-satunya perubahan desain yang ada di Apple Watch Series 8 hanya di bagian speaker.

Apple dikabarkan akan mendesain ulang (redesigned) speaker Apple Watch Series 8.

Di Tweet yang sama,LeaksApplePro membagikan gambaran wujud dan desain Apple Watch Series 8 lewat sebuah file gambar CAD.

Baca Juga: Youtuber Ini Bongkar Apple Watch Series 7, Ketahuan Baterai Aslinya

Meskipun begitu, perlu diingat bahwa apa yang dinyatakan olehLeaksApplePro ini masih belum pastiatau sifatnya sebatas rumor.

Kepastian terkait Apple Watch Series 8, termasuk soal desain dan spesifikasi, baru bisa didapat ketika Apple sudah memberikan pengumuman resmi.

Guna mengetahui update pengumuman resmi dari Apple soal Apple Watch Series 8, terus pantau situs dan media sosial Nextren. (*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Nextren Play

Latest

x