4. Mata Pusing
Tidak berhenti di situ, sekarang WhatsApp juga memiliki emoji yang memperlihatkan seseorang dengan mata yang memutar.
Bisa diartikan bahwa emoji tersebut memiliki arti kalau penggunanya sedang mengalami pusing berat.
Sehingga emoji dengan mata pusing itu dapat dipakai ketika kamu merasa stress dengan keadaan yang mungkin bersangkutan dengan hubunganmu dan pasangan.
Baca Juga: Cara Menggunakan View Once WhatsApp, Foto dan Video Auto Hilang
5. Orang Tertutup Awan
Terakhir ada emoji baru WhatsApp yang menampilkan orang yang tertutup dengan awan atau asap.
Meski arti dari emoji ini bisa saja menggambarkan kondisi pengguna yang sedang dalam lingkungan berasap.
Namun emoji tersebut dapat juga diartikan layaknya orang yang ingin menghilang dan ditelan awan.
Hal itu sesuai dengan kebiasaan orang yang suka ghosting pasangan dengan tiba-tiba menghilang tanpa kabar.