Namun untuk harganya sendiri, Philips TAT1215 dijual di angka Rp 629.000 dari harga normal Rp 849.000.
4. Sabbat G12 Elite
Rekomendasi selanjutnya ada TWS murah Sabbat G12 Elite yang dikatakan sebagai perangkat tambahan untuk gaming.
Kualitas suara dari TWS tersebut berasal dari 10mm Large Audio Driver Surround Stereo Sound yang dikatakan memberikan pengalaman suara yang lebih baik.
Baca Juga: Review OPPO Enco Air, TWS Yang Nyaman Dipakai Untuk Menemani WFH
Kestabilan koneksi dan transisi suara juga dihasilkan oleh pembenaman Advanced Audio Decoding dari teknologi Bluetooth 5.0.
Lalu untuk durasi pemakaian Sabbat G12 Elite dikatakan bisa bertahan selama 32 jam dengan charging case.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Cari HP Xiaomi Rp 1 Jutaan Terbaik Bulan Juli 2021
Sedangkan jika tidak menggunakan case, maka satu earbuds mampu bertahan selama 8 jam.
Sabbat G12 Elite dijual seharga Rp 860.000 dari harga awal Rp 1,7 jutaan.
5. Sabbat Vooplay