Follow Us

Huawei MatePad 11 Dengan HarmonyOS 2 Bisa Digunakan Apa Saja?

Zihan Fajrin - Jumat, 06 Agustus 2021 | 14:11
Huawei MatePad 11 dengan HarmonyOS 2.0 memiliki beberapa fungsi menarik.

Huawei MatePad 11 dengan HarmonyOS 2.0 memiliki beberapa fungsi menarik.

Pengguna dapat menggunakan mouse komputer untuk drag-and-drop teks, gambar, dan file yang dipilih antara dua perangkat bisa smartphone atau laptop dari Huawei.

Ilustrasi penggunaan fitur multi-screen collaboration di Huawei MatePad 11.

Ilustrasi penggunaan fitur multi-screen collaboration di Huawei MatePad 11.

Fitur ini membantu desainer profesional yang sering menjalankan aplikasi desain di laptop dan menggunakan tablet gambar digital dan stylus untuk membuat sketsa.

Baca Juga: Review DxOMark, Hasil Kamera Huawei P50 Pro di Peringkat Pertama

Selain bisa dua layar dalam melakukan pekerjaan, ada fitur menarik lainnya dari HarmonyOS 2 yang bisa kalian nikmati di MatePad 11.

Apakah fitur itu? Lanjut ke halaman selanjutnya ya.

Fitur selanjutnya yang dihadirkan oleh HarmonyOS 2 ialah App Multiplier terbaru dari Huawei.

Fitur ini memungkinkan pengguna membuka dua aplikasi di jendela terpisah, secara bersamaan di sisi kiri dan kanan layar.

Fitur ini juga meningkatkan pengalaman penggunaan tablet pada layar horizontal.

Saat pengguna membuka satu aplikasi dalam mode landscape, pengguna juga dapat scrolling antarmuka aplikasi dengan scrolling ruang di sisi kiri atau kanan aplikasi.

Pengguna fitur app multiplier di Huawei MatePad 11.
Zihan Fajrin

Pengguna fitur app multiplier di Huawei MatePad 11.

Baca Juga: Kini Bisa Belanja Produk Huawei Hanya Lewat WhatsApp, Ada Cashback 20 Persen!

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest