4. Pada layar akan muncul jendela baru, klik Mulai Nego untuk memulai menawar harga.
5. Kamu hanya bisa melakukan nego untuk satu barang sebanyak 3 kali saja.
(BACA:Yuk Kenali Kehebatan Mi Power Bank 2 Berkapasitas 20 ribu mAh)
6. Masukkan harga nego yang kamu inginkan, tentunya nilai harganya harus lebih rendah dari harga asli.
7. Kamu bisa langsung menyetujui harga yang diberikan atau mencoba melakukan nego lagi.
Jika harga penawaran sudah disetujui, klik ‘Lanjut ke Pembayaran’ untuk melanjutkan transaksi.
(BACA:Perbandingan Oppo A83 Dan Oppo F5, Lebih Murah Dan Lebih Kencang)
8. Segera selesaikan transaksi kamu, karena kamu tidak bisa melakukan nego barang lain sebelum transaksi diselesaikan.
9. Isi Data Pembelian dan pilih Metode Pengiriman seperti biasa.
10. Selanjutnya pilih Metode Pembayaran yang kamu inginkan. Klik Selesai untuk memproses transaksi.11.Segera lakukan pembayaran sesuai dengan jumlah tagihan agar kamu bisa melakukan belanja lagi dan menggunakan Fitur Nego.
12.Transaksi selesai, kamu tinggal menunggu barang pesanan datang ke rumah kamu (*)