Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Unboxing ASUS ROG Phone 5 yang Hadir di Indonesia, Tambah Keren!

Zihan Fajrin - Senin, 14 Juni 2021 | 21:00
Unboxing ASUS ROG Phone 5 yang hadir hari ini (14/6) di Indonesia
Zihan Fajrin

Unboxing ASUS ROG Phone 5 yang hadir hari ini (14/6) di Indonesia

Laporan Wartawan Nextren, Zihan Fajrin.

Nextren.com -ASUS ROG Phone 5 akhirnya meluncur di Indonesia (14/6) yang spesifikasinya tambah keren.

Mungkin bila dilihat dari desainnya terlihat tidak ada perubahan signifikan, namun ROG Phone 5 masih terlihat keren.

Kehadiran ASUS ROG Phone 5 di Indonesia tak hanya sendiri namun juga ada ROG Phone 5 Ultimate.

Ketika Nextren unboxing atau membuka boks dari ASUS ROG Phone 5 yang pertama dilihat adalah karakter ROG bernama Akira.

Baca Juga: Ini Keunggulan HP Gaming ASUS ROG Phone 5 yang Akan Masuk Indonesia

Karakter Akira ini bisa dilihat di dalam boks, sehingga ini menjadi sebuah kejutan untuk pengguna.

Ketika membuka boks ROG Phone 5, kita akan menemukan tulisan 'For Those Who Dare' yaitu tagline dari ROG.

Di boks betuliskan tagline ini ditemukan ejector SIM dan case ciri khas ROG.

Setelah itu, ada apa lagi di dalam boks ASUS ROG Phone 5 ? Cek ke halaman selanjutnya yuk!

Selanjutnya kalian bisa menemukan buku panduan, garansi, stiker IMEI dan stiker.

Nah, stiker ini bisa kalian gunakan ke perangkat atau menghiaskan aksesoris ROG yang dihadirkan juga.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x