Follow Us

Perbedaan OPPO A74 5G & Reno5 5G, Dua HP 5G Terbaru Yang Siap & Murah

Ida Bagus Artha Kusuma - Selasa, 25 Mei 2021 | 16:00
Kotak OPPO A74 5G & Reno5 5G
Bagus

Kotak OPPO A74 5G & Reno5 5G

Laporan wartawan nextren, Ida Bagus Rai Artha Kusuma

Nextren.com - Teknologi 5G menjadi hangat pembicaraan saat ini di Indonesia karena salah satu operator yang sudah mendapatkan ijin untuk mengoperasikan 5G.

Hal ini seolah menjadi penanda kalau 5G sudah hampir siap untuk komersial di Indonesia.

Bagi yang sudah berminat, ada 2 HP 5G terbaru dan murah yang siap saat teknologi ini sudah hadir di Indonesia yaitu Oppo Reno5 5G dan Oppo A74 5G.

Keduanya sama-sama sudah menggunakan chipset yang mendukung jaringan 5G dan menghuni kelas yang berbeda.

Baca Juga: Review OPPO A74, HP 3 Jutaan Dengan Baterai Besar & Layar AMOLED

Baca Juga: Spek dan Render OPPO Reno6 Muncul di Sertifikasi TENAA, Kapan Hadir?

Oppo Reno5 5G dari barisan seri Reno yang terkenal dengan fitur-fitur kamera yang banyak dan menarik dengan chipset Snapdragon 765G.

Sedangkan Oppo A74 5G hadir dengan chipset Snapdragon 480 yang memiliki performa cukup tinggi dibandingkan chipset snapdragon seri 400 lainnya.

Dua smartphone ini tentu saja memiliki karakter yang berbeda dan cukup menarik bagi yang ingin segera memiliki perangkat 5G.

Dengan harga yang terpaut sekitar 3 juta rupiah, apa saja perbedaan dua smartphone yang telah mendukung jaringan 5G ini ?

Halaman Selanjutnya

Chipset & RAM
1 2 3 ... 6

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest