Fitur Raise Hand
Voice Note 2.0 di Telegram memiliki fitur "Raise Hand" yang bisa digunakan oleh para peserta atau pendengar.
Fungsi dari fitur tersebut untuk para peserta yang ingin memberikan hak suaranya.
Namun hal itu perlu melalui persetujuan host dari ruang pembicaraan tersebut.
Baca Juga: Cara Mudah Rahasiakan Akun Telegram dari Orang Tidak Dikenal
Rekam Pembicaraan
Selain membuat pengalaman yang bisa digunakan oleh banyak orang di dalam satu forum diskusi.
Telegram juga mengizinkan penggunanya untuk bisa merekam pembicaraan yang diperbincangkan.
Dengan begitu, obrolan dapat dibagikan ke anggota grup yang tidak sempat mengikuti sesi diskusi di lain waktu.
Untuk mengetahui apakah diskusi sedang direkam atau tidak, kamu bisa cek titik merah pada judul obrolan.
Baca Juga: Telegram Tambahkan Banyak Fitur Menarik di Update Terbarunya
Kirim Tautan Secara Terpisah