Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Cara Buat Tampilan Layar Oppo Reno5 5G Jadi Sederhana dan Beda

Ida Bagus Artha Kusuma - Kamis, 11 Maret 2021 | 20:00
Tampilan layar Oppo Reno5 5G
bagus

Tampilan layar Oppo Reno5 5G

Laporan wartawan nextren, Ida Bagus Rai Artha Kusuma

Nextren.com - Salah satu fitur Oppo Reno5 yang cukup menarik adalah kustomisasi tampilan yang sangat fleksibel, yang juga ada di sejumlah HP Oppo lain dengan sistem antar muka ColorOS 11.1.

Sejak menggunakan ColorOS 11.1 berbasiskan android 11, Oppo Reno5 memiliki cukup banyak fitur yang menarik seperti mengubah tampilan, kustom always on display,

Sehingga selain harga yang menarik dan spesifikasi, Oppo Reno5 juga memiliki berbagai macam fitur yang bisa diunggulkan termasuk personalisasi tampilan layar.

Pada pengenalannya beberapa bulan yang lalu, salah satu highlight utama dari ColorOS 11.1 ini adalah berbagai macam fitur kustomisasi yang disatukan dalam satu menu.

Baca Juga: Inilah Harga dan Jadwal Distribusi Undangan Pembelian OPPO Reno5 Marvel Edition

Baca Juga: Simak Nih! Sistem Undangan Pembelian Oppo Reno5 Marvel Edition

Banyak sekali hal yang bisa dilakukan oleh pengguna dalam menu kustomisasi yang terasa seperti mendesain seperti UI smartphone.

Sehingga tampilan layar bisa sangat personal sesuai selera dan kreativitas pemilik smartphone, ataupun dimiripkan dengan smartphone dengan OS lain seperti Google stock yang sangat sederhana.

Untuk membuat tampilan benar-benar berbeda, salah satu yang bisa dilakukan adalah dengan mengubah desain ikon, huruf, warna, dan laci notifikasi.

Lalu bagaimana cara mengubah tampilan aplikasi di Oppo Reno5 ?

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x