Namun menurut keterangan jurnalis Bloomberg, layar ini bakal memiliki ukuran sebesar 6.2 inchi dengan ratio 16:9 dan resolusi 720p.
Ukuran dan ratio ini jauh lebih besar dibanding layar konsol game Switch saat ini yang hanya berukuran 5.5 inchi.
Selain itu, Samsung dikabarkan akan mulai memproduksi layar OLED ini di bulan Juni 2021 dan siap diedarkan sebulan setelahnya.
Keterangan-keterangan dan informasiterkait berita tersebut dapat dilihat di website resmisitus Bloombergatau melalui link berikutini.
Jadi, itulah beberapa informasi terkait rumoradaptasiteknologi layar OLED buatan Samsung di konsol game Nintendo Switch keluaran terbaru.
Benar atau tidaknya rumor ini baru dapat dipastikan ketikakonsol game Nintendo Switch telah dirilis secara global. (*)