Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Sistem Android 12 Bisa Cegah Aplikasi Lakukan Notifikasi Trampolin

Fahmi Bagas - Sabtu, 20 Februari 2021 | 10:51
ilustrasi Android 12
Gizchina

ilustrasi Android 12

- Audio multi-saluran

Pembaruan UI Notifikasi

Notifikasi dibuat lebih cepat dan responsif dengan menghilangkan 'notifikasi tampolin' dari aplikasi.

Baca Juga: Alasan HP Android yang Hilang Tidak Bisa Dilacak Menggunakan Aplikasi

Hibernasi Aplikasi

Dengan adanya Hibernasi Aplikasi, pengguna smartphone Android diharapkan dapat meminimalisir kapasitas memori ponsel.

Sebab fitur tersebut memungkinkan perangkat secara otomatis akan menyumbat data-data yang datang dari aplikasi yang tidak terpakai.

App-Pairs

Sebuah laporan dari 9to5Google menyebut kalau Android 12 nampaknya akan memiliki sebuah fitur yang dinama "App-pairs".

Dikatakan kalau fitur tersebut hampir mirip dengan multitasking Android yang sudah ada.

App-pairs dimungkinkan untuk membuat smartphone dengan Android 12 bisa menjalankan dua aplikasi secara bersamaan.

Baca Juga: Prediksi Tanggal Rilis Android 12, Diduga Mulai Digunakan Minggu Ini

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x