Band 3 memiliki ukuran 12.8mm x 32mm dengan layar AMOLED 320 x 128 pixel.
Setelah diisi dayanya secara full, gelang tersebut dapat bertahan 48 jam.

Microsoft Band 3
Selain itu, gelang tersebut juga dilengkapi beberapa sensor seperti: gyro, GPS, UV, 3-axis, optical heart rate dan capacitive.
Untuk konektivitas, Bluetooth 4.0 LE, microphone dan barometer pun dimiliki gelang digital tersebut.
(BACA:Penasaran Kualitas Kamera Infinix Zero 5? Ini 35 Foto Hasil Jepretan Netizen)
Band 3 sendiri mampu mengukur tekanan darah, tingkat stress, suhu tubuh, napas, putaran lap renang dan detak jantung.
Dengan spesifikasi yang dimiliki, Microsoft Band 3 dijual mulai harga Rp 250 dolar atau sekitar Rp 3 jutaan di pasar luar negeri.
Namun belum bisa dipastikan kapan masuk ke tanah air.
Apakah menurutmu Microsoft Band 3 ini menarik untuk dimiliki? (*)