Follow Us

Cara Mudah Ubah Privasi di WhatsApp, Bisa Tak Ketahuan Pacar Juga Loh

Zihan Fajrin - Minggu, 18 Oktober 2020 | 14:32
WhatsApp
fossbytes.com

WhatsApp

Di menu tersebut terdapat pengaturan dari keempat fitur.

Untuk fitur terakhir dilihat, kalian bisa memilih semua orang, kontak saya, atau tidak ada sama sekali.

Pilihan tersebut juga sama pada fitur foto profil dan info.

Baca Juga: Cara Mengubah Wallpaper Chat WhatsApp Agar Lebih Menarik dan Estetik

Baca Juga: Cara Mudah Buat Akun WhatsApp Baru, Serta Cara Menambahkan Teman Baru di WhatsApp

Adapun stories atau status WhatsApp kalian bisa memilih untuk memperlihatkan ke kontak saya, atau kontak saya, kecuali dan hanya dibagikan dengan.

Nah dari ketiga pilihan tersebut, kalian bisa memanfaatkannya dengan baik.

Selain ada keempat fitur privasi tersebut, pengguna juga bisa mematikan laporan dibaca.

Laporan dibaca ini bisa membuat pengguna WhatsApp lain tidak bisa melihat kalian jika sudah membaca pesan.

Hal itu bisa dilakukan jika toggle dimatikan, tetapi fungsinya akan sama juga untuk kalian.

Kalian juga tidak akan bisa melihat pesan yang dikirim sudah dibaca atau belum.

Selamat mencoba sobat Nextren!

Halaman Selanjutnya

(*)

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest