Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Inilah 4 Layanan Video Conference untuk Belajar Online Selain Google Meet

Randy Fauzi F - Jumat, 25 September 2020 | 18:20
Ilustrasi belajar online

Ilustrasi belajar online

Layanan video conference pertama yang bisa digunakan sebagai alternatif Google Meet adalah Microsoft Teams.

Terdapat beberapa fitur yang bisa dinikmati melalui layanan tersebut.

Mulai dari kapasitas maksimal hingga 500 ribu orang, akses langsung dengan Microsoft Office (Word, Excel, dan Power Point), hingga penyimpanan file mencapai 10GB

Satu hal yang terpenting, fitur-fitur tersebut bisa dinikmati secara gratis.

Cisco Webex

Aplikasi Cisco Webex
Google Play

Aplikasi Cisco Webex

Layanan satu ini mungkin cukup asing di telinga kebanyakan masayarakan Indonesia.

Yap, Cisco Webex merupakan layanan video conference yang kini bisa dinikmati secara gratis.

Fitur-fitur yang bisa dinikmati antara lain, kapasitas maksimal 100 orang, tak ada limit durasi, dan penyimpanan file hingga 1GB.

Baca Juga: Google Meet Batasi Peserta Video Konferensi dan Durasi Panggilan Cuma 1 Jam

UMeetMe

Tampilan layanan video conference UMeetMe

Tampilan layanan video conference UMeetMe

Selanjutnya ada layanan video conference garapan Telkom Indonesia, UMeetMe.

Beberapa fitur yang bisa dinikmati, mulai dari kapasitas mencapai 50 orang, hingga tak ada batasan waktu.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x