Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Cara Baca Pesan WhatsApp yang Sudah Dihapus Pakai Aplikasi Sederhana

None - Jumat, 18 September 2020 | 15:00
ilustrasi aplikasi Whatsapp
Tribunnews

ilustrasi aplikasi Whatsapp

Tetapi, tak jarang Anda menemukan pesan yang sudah dihapus dan penasaran ingin membacanya kembali. Sayangnya, fitur bawaan WhatsApp hanya bisa menghapus pesan untuk Anda sendiri maupun orang lain.

Cuma, tidak ada fitur yang memungkinkan untuk membaca kembali pesan di WhatsApp yang sudah dihapus.

Jangan khawatir, sebab ada cara untuk membaca pesan yang sudah dihapus di WhatsApp. Penasaran caranya?

Baca Juga: Tren HP Gaming Murah Malah Membuat ASUS Indonesia Fokus ke Perangkat Gaming Premium

aplikasi Notisave
Google Play

aplikasi Notisave

Mengutip 91mobiles.com, ada cara untuk membaca pesan yang sudah dihapus di WhatsApp.

Untuk melakukan hal tersebut Anda membutuhkan aplikasi pihak ketiga.

Aplikasi tersebut bernama Notisave. Berikut cara membaca pesan yang sudah dihapus di WhatsApp lewat Notisave:

- Temukan aplikasi Notisave di Google Playstore. - Download terlebih dahulu aplikasinya.- Setelah di-download, instal Notisave dan berikan semua hak akses aplikasi di HP Android Anda.- Selamat! Notisave sudah terinstal. - Secara otomatis, aplikasi tersebut akan menyimpan semua notifikasi di HP Android Anda.

Baca Juga: Yuk Ulik Game Nge-Tren Among Us dan Cara Bermainnya, Mirip Werewolf?

Cara kerja Notisave

Notisave merupakan aplikasi pihak ketiga yang memungkinkan untuk membaca pesan WhatsApp yang dihapus.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x