Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Ajak Boikot Huawei, AS Tawarkan Dana ke Berbagai Negara Untuk Ganti 5G Huawei

Zihan Fajrin - Rabu, 24 Juni 2020 | 20:10
Ilustrasi jairngan 5G milik Huawei
Nikkei Asian Review

Ilustrasi jairngan 5G milik Huawei

Operator telekomunikasi yang sudah bermitra dengan Huawei yaitu Telefonica Brasil SA, TIM Participacoes SA, America Movil's Claro dan Oi SA.

Penyediaan dana dari Amerika Serikat untuk negara-negara lain itu diperkirakan menjadi sebuah tekanan ke perusahaan besar teknologi di China tersebut.

Baca Juga: FiberisasiXL Axiata Capai 200 Kota dan Kabupaten, Antisipasi Jaringan 5G

Baru-baru ini sanksi sebuah telah memotong pasokan chip dari TSMC dan bahkan telah mendesak pemerintah lain untuk menghapus kehadiran infrastruktur 5G Huawei.

"Kami hanya memberi tahu teman-teman dan sekutu kami di Brazil, kami memiliki keprihatinan yang dibagikan oleh banyak negara di dunia, bahwa teknologi seperti itu bukanlah cara yang harus ditempuh," ujar Chapman.

Bila melihat apa yang sudah dilakukan oleh Huawei untuk membantu operator, contohnya juga sudah ada di Indonesia.

Huawei membantu Tri indonesia untuk membangun data center baru dan tak lupa juga dengan jaringan 5G.

Baca Juga: Tri Indonesia Kerja Bareng Huawei Bangun Data Center Baru dan Siapkan 5G

Penjualan produk smartphone Huawei juga termasuk bagus karena bisa mengalahkan Samsung, padahal produknya saat ini tidak bisa menggunakan layanan Google.

Banyak upaya yang ditunjukkan oleh Huawei dengan teknologinya, setelah Amerika Serikat menutup akses perusahaan tersebut.

Namun, Amerika Serikat nampak teguh dengan pendiriannya yang sudah menjauhkan Huawei di negaranya sendiri.

(*)

Source :Gizmochina

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x