Perangkat ini hadir dengan kemampuan chipset prosesor MediaTek Helio G70 yang mampu membuat performa gaming lebih mempuni dikelasnya.
Selain itu, smartphone ini juga memiliki kemampuan daya yang besar dengan baterai 5.000mAh untuk mendukung kekuatan 3GB RAM + 32GB penyimpanan.
Smartphone ini dijual seharga Rp. 1.899.000
Baca Juga: Paket Bundling Realme C3 Tawarkan Bonus Kuota Smartfren Selama 2 Tahun
2. Nokia 2.2
Smartphone kedua dengan layar IPS LCD adalah Nokia 2.2 yang memiliki ukuran layar 5,5 inci dengan aspek rasio 19:9.
Ponsel yang diluncurkan pada pertengahan tahun 2019 ini menjadi rekomendasi karena kemampuannya bersama chipset prosesor MediaTek A22.
Selain itu, Nokia 2.2 juga dibekali dengan kekuatan dapur pacu dari 3GB RAM +32GB memori penyimpanan.
Saat ini perangkat milik HMD Global tersebut telah menjadi favorit ratusan pengguna platform e-commerce Shopee.
Untuk harganya, perusahaan membanderol Nokia 2.2 seharga Rp. 1.499.000.
Baca Juga: Nokia Akan Ramaikan Pasar Smartphone Lipat Lewat Seri 2720 Fold