Follow Us

3 Laptop Termurah untuk WFH Dengan SSD: Asus, Lenovo dan HP

Wahyu Subyanto - Kamis, 21 Mei 2020 | 19:02
Work From Home (WFH)
Pexels

Work From Home (WFH)

Artinya jika hanya untuk mengetik Microsoft Office, olah data Excel, membuat presentasi, browsing, menonton youtube, sudah memadai.

Baca Juga: Bocoran Laptop Asus Vivobook S14 S433 Akan Hadir 8 Mei, Kuat Gaming!

Termasuk juga memakai aplikasi video conference seperti Zoom, Skype, juga lancar karena juga sudah tersedia webcam.

Ketiga laptop ini dibekali media penyimpanan SSD 256GB, lalu memori RAM 4GB, dan VGA AMD Radeon.

SSD berkapasitas 256GB sudah cukup untuk menyimpan dokumen pekerjaan kantor atau tugas sekolah anak-anak.

Biasanya sistem operasi Windows hanya membutuhkan maksimal 50GB saja, jadi sisanya masih banyak untuk menyimpan data-data pekerjaan dan tugas.

Baca Juga: Huawei Indonesia Hadirkan 2 Laptop dan Tablet Sekaligus Secara Online

Hebatnya masih ada satu slot RAM kosong yang bisa ditambahkan RAM lagi nantinya untuk upgrade, menjadi total 8GB.

Jarang loh ada laptop 3 jutaan yang punya slot RAM tambahan.

Kekurangan

Sebagai laptop terjangkau, tentu saja jangan berharap memakainya untuk bermain game berat atau editing video.

Tapi cukuplah untuk aktifitas pekerjaan ringan, seperti Office, browsing, video conference, atau nonton YouTube.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest