Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Sensor Kamera Hape 250MP Kabarnya Sedang Dikembangkan Samsung

Fahmi Bagas - Kamis, 30 April 2020 | 11:00
Ilustrasi sensor kamera untuk hape
ePHOTOzine

Ilustrasi sensor kamera untuk hape

Samsung juga saat ini dikatakan telah selesai melakukan R&D pada sensor kamera 150MP.

Entah sensor ini akan dibawa pada perangkat yang sebentar lagi akan muncul atau tidak.

Namun, perusahaan asal Korea Selatan ini memang akan meluncurkan smartphone Galaxy Note 20 dengan sensor kamera utama sebesar 100+MP.

Baca Juga: Samsung Galaxy Fold 2 Dirumorkan Akan Hadir Dengan S-Pen Seperti Tab

Mungkin tanda "+" pada kemampuan tersebut sebagai teka-teki yang dipasang Samsung untuk menutupi keberadaan sensor 150MP.

Akankah Samsung akan menjadi pemuncak daftar DxOMark untuk kamera smartphone yang saat ini dipegang oleh Huawei P40 Pro dengan skor 128?

Menarik untuk melihat kebenaran yang benar-benar terjadi saat Samsung memperkenalkan produk dengan sensor tersebut.

(*)

Source : NexTren

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x