Laporan Wartawan Nextren, Husna Rahmayunita
Nextren.grid.id – HMD Global terus memperkuat persaingan di dunia gadget.
Produk baru mulai disebar luaskan ke negara-negara berkembang seperti India.
Tak tanggung-tanggung 3 handset baru diluncurkan di negara tersebut pada 4 April 2018 lalu.
Ketiga handset yang dimaksud adalah Nokia 6 (2018), Nokia 7 Plus dan Nokia 8 Sirocco.
Dab deretan hape baru itusejatinya telah unjuk gigi dalam ajang MWC 2018 di Barcelona.
(BACA:Skor AnTuTu Tembus 139 Ribu, OPPO F7 Pakai Mediatek P60 Di Indonesia)
Untuk lebih jelasnya, inilah bocoran spek dari ketiga handset baru Nokia tersebut.
Nokia 6 (2018)
Spesifikasi: layar 5.5inci, rasio 16:9 Full HD, chip Snapdragon 630, RAM 3GB/4G, OS Android Oreo 8.0 memori internal 32GB/64GB, kamera utama 16MP, kamera depan 8MP, Bluetooth 5.0, USB tipe C, baterai 3000mAh dan fast battery charging.
Harga: Rs 16.999 atau sekitar Rp 3.6 juta.
(BACA:Smartfren Tawarkan Paket Unlimited 4G Mulai Rp 9 Ribuan, Layak Jajal)