Follow Us

Google Assisant Bisa Temani Bermain Game Saat Kamu Kesepian

Fahmi Bagas - Kamis, 19 Desember 2019 | 21:00
Google Assistant menjadi asisten virtual terpintar di antara Siri dan Alexa
assistant.google.com

Google Assistant menjadi asisten virtual terpintar di antara Siri dan Alexa

Untuk bisa memainkan game ini, kamu hanya perlu mengatakan, "Hai Google, bicara dengan tebak gambar".

2. Empat Kata

Permainan empat kata memiliki cara permainan yang seru, hal ini dikarenakan kamu harus menyusun 4 kata yang disebutkan oleh Google Assistant.

Jika kamu dpat menjawab pertanyaan tersebut, Google Assistant akan memainkan musik yang lucu dan gembira.

Cara memainkan game ini, kamu cukup mengatakan "Hai Google, aku mau bicara dengan empat kata", otomatis Assistant akan merespon suaramu dengan memunculkan game ini.

Baca Juga: Snap Games Rilis Game Berformat Leaderboard Games di Akhir Tahun

3. Komedi Garing

Game unik dari Assistant lainnya adalah komedi garing yang berisikan kumpulan lelucon dan candaan yang cenderung garing.

Seperti namanya, game satu ini bukan membuat pendengarnya tertawa tapi malah membuat kamu akan merasa kesal dan geregetan.

Kamu penasaran bagaimana cara memainkannya? caranya, kamu hanya tinggal ucapkan "Hai Google, bicara dengan lelucon garing" .

4. Kuis Jamu Indonesia

Semakin banyak dan semakin unik game yang disediakan oleh Google Assistant.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest