Baca Juga: Ini Hasil Foto Vivo S1, Usung AI Triple Camera Dan 32MP AI Selfie
Layar Vivo S1 juga telah dilengkapi dengan fitur Screen Touch ID, yang memberikan kemudahan autentikasi pengguna, namun juga semakin atraktif dengan visualisasi terbaru.
Pada sisi belakangnya, Vivo menggunakan teknik pelapisan Nano-ion untuk menghasilkan gradasi warna yang stylish.
Sedangkan, kamera depannya beresolusi 32MP Ultra HD yang akan memberikan hasilfoto dengan tingkat ketajaman dan kejernihan yang tinggi.
Kamera depannya juga didukung beberapa mode, seperti AI Face Beauty, AI Selfie Lighting, AR Stickers, AI Filter, dan fitur lainnya untuk pengalamanswafoto yang kekinian.
Baca Juga: Teknologi Vivo Super FlashCharge, Isi Penuh Baterai 4000mAh Cuma 13 Menit
Untuk dapur pacunya, ponsel ini menggunakan chipset Mediatek 6768,ditunjang dengan RAM 4GB dan ROM 128GB.
Untuk menunjang pengalaman gaming yang maksimal, Vivo S1 juga menghadirkan fitur Ultra Game Mode dengan Multi-Turbo dan Competition Mode.
Vivo S1 sendiri membawa sistem operasi Funtouch 9 terbaru yang berbagi Android Pie, untuk harga Vivo S1 di Indonesia di banderol seharga Rp. 3.599.000.
Vivo V15
Sebagai seri high-end, Vivo V15 memiliki teknologi kamera Pop-Up pertama milik Vivo dengan resolusi 32MP.
Baca Juga: Cara Mudah Mengatur Game Mode Pada Vivo V15, Main Game Jadi Enak