Follow Us

Startup Coworking Space Indonesia, CoHive Raih Pendanaan Rp 192 Miliar

Nicolaus Prama - Kamis, 20 Juni 2019 | 13:00
Penyedia layanan CoWorking Space, CoHive
tribunnews.com

Penyedia layanan CoWorking Space, CoHive

Baca Juga: Startup Blockchain Ripple Suntik Dana $50 Juta ke Layanan MoneyGram

Dengan jumlah 18 lantai, gedung baru ini akan memfasilitasi hingga 2.700 karyawan dalam berbagai ruang kerja.

CoHive memang pantas disebut sebagai market leader di Indonesia dalam industri CoWorking Space.

Re-branding EV Hive menjadi CoHive
techcrunch.com

Re-branding EV Hive menjadi CoHive

Mengutip Techcrunch, setidaknya terdapat 9 ribu pengguna layanan dan 800 perusahaan yang juga menggunakan layanan CoHive.

Melansir dari Crunchbase, saat ini CoHive memiliki valuasi sebesar $23,4 juta atau sekitar Rp 333,5 miliar.

Angka tersebut belum termasuk dari pendanaan seri B yang baru saja diterima.

Selamat, CoHive!

(*)

Editor : Kama

Baca Lainnya

Latest