Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Keluar Secara Tiba-Tiba! Kerusakan Lain Ditemukan Pada Auto Chess

Muhammad Andika Adistra - Rabu, 12 Juni 2019 | 21:00
Auto Chess Home
Auto Chess

Auto Chess Home

Laporan wartawan Nextren, Muhammad Andika Adistra.

Nextren.com-Sebagai game beta, Auto Chess telah memiliki pemain dengan jumlah yang tidak sedikti.

Bahkan sudah beberapa orang yang membuka semua battle pass pada season satu ini.

Namun, seperti game beta pada umumnya, game ini masih jauh dari kata sempurna.

Belum lama ini, ditemukan kerusakan pada proses log in nya.

Pemain tidak bisa masuk ke dalam game ini menggunakan akun Gmail yang dimiliki.

Namun, masih bisa masuk menggunakan dua pilihan akun lainnya yang tersedia pada game ini.

Baca Juga: Enggak Bisa Log in Auto Chess Pake Gmail! Ada Apa Dengan Game Ini

Tanpa pemberitahuan resmi, game ini tidak menginformasikan bagaimana cara untuk menggunakan akun Gmail kembali.

Wartawan Nextren mencoba Uninstall game tersebut untukmelihat apakah kerusakan ini dapat diperbaiki dengan cara tersebut.

Hasilnya, pemain pun dapat memainkan game ini dengan masuk menggunakan akun Gmail yang sebelumnya digunakan.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x