Hal ini bisa menimbulkan resiko putusnya kabel di bagian dalam yang tidak akan bisa kita lihat.
4. Jauhkan dari debu dan air
Yang terakhir adalah kalian harus menjaga kebersihan headset kalian.
Debu yang menumpuk bisa menutup aliran suara dan menyumbat amplifier yang menjadi sumber suara. Akibatnya kualitas suara jadi buruk karena terhalang oleh debu.
Selain itu kalian juga perlu jauhkan dengan air. Sebagaimana perangkat elektronik lainnya, headset juga sensitif dengan air karena bisa menyebabkan konsleting.

Membersihkan headset
Itu tadi beberapa tips sederhana yang bisa kalian lakukan untuk menjaga dan merawat headset kesayangan kalian.
Setelah ini kalian bisa langsung menerapkan tips-tips yang ada di atas. Selamat mencoba.(*)
Baca Juga: Cara Membersihkan Keyboard Laptop Yang Kotor Dengan Mudah dan Aman