Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Netflix Dapatkan Hak Siar Pemenang Cannes Film Festival 2019

Nicolaus Prama - Senin, 27 Mei 2019 | 17:25
Kru dan pemeran film Atlantics
socialnews.xyz

Kru dan pemeran film Atlantics

Disusul dengan film I Lost My Body karya Jeremy Clapin yang memenangkan Best Film Award dalam Independent International Critics.

Film animasi I Lost My Body juga memenangkan penghargaan Nespresso Grand Prize.

Total, saat ini Netflix telah mendapatkan hak siar dari 4 film independent pemenang Cannes Film Festival 2019.

Dengan langkah ini, Netflix membuktikan bahwa ia mampu untuk ikut serta dalam berbagai kompetisi film internasional.

Baca Juga: Libur Lebaran Segera Tiba, Pilih Tonton Netflix atau Amazon Prime?

Sebelumnya, film Netflix, Roma memenangkan penghargaan Best Actrees di penghargaan Academy Awards kemarin.

Namun, beberapa pekerja Film seperti sutradara kawakan Steven Spielberg menganggap Netflix tidak layak untuk masuk dalam ajang penghargaan karena tidak menayangkan film bioskop.

Dengan mendapatkan film independent, Netflix ingin buktikan bahwa mereka layak masuk dalam jajaran penghargaan film Internasional.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x