Sayangnya perilisan hp ini di Korea Selatan harus ditunda sampai waktu yang belum ditentukan.
Kemungkinan ini terkait dengan penyempurnaan jaringan 5G di negara itu yang masih mengalami banyak kendala.
Baca Juga : Promosikan V50 ThinQ Dukung 5G dan Dua Layar,, LG Gandeng Girlgroup Red Velvet
4. Oppo Reno 5G
Oppo Reno 5G ini adalah seri yang sama dengan Oppo Reno 10x Zoom, bedanya seri ini diberi tambahan modem 5G di dalamnya.
Punya layar penuh tanpa notch, kamera depan Reno ini akan muncul dari bagian atas dengan bentuk ala sirip hiu.
Reno 5G ini akan dijual untuk pertama kalinya di Tiongkok dan Swiss.
Di pasar Eropa sendiri, Reno 5G ini dibanderol seharga €899 atau sekitar Rp 14 jutaan.
Baca Juga : Ini Tanggal Rilis Resmi Oppo Reno 10x Zoom, Harga Mulai Rp 8 Jutaan
5. Xiaomi Mi MIX 3 5G