Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Spesifikasi Sharp Aquos S3 Mini, Android Merek Jepang dengan RAM 6GB

Husna Rahmayunita - Kamis, 22 Maret 2018 | 12:30
Sharp Aquos S3 mini
phonearena

Sharp Aquos S3 mini

Sedangkan untuk dapur pacu, chip Snapdragon 630 Octa-Core 2.2 GHz Cortex A53 dan GPU Adreno 508 dipasangkan dengan RAM 6GB agar bekerja lebih cepat.

(BACA:Begini Tanggapan Mark Zuckerberg Atas Seruan #deletefacebook)

Kamera

Dari sektor kamera, terpasang kamera belakang 16MP, aperture f/2.0 yang didukung dengan phase detection autofocus, LED flash.

Sedangkan untuk kamera depan, sensor 20MP f/2.0 dipilih untuk memanjakan penggemar selfie.

Berbagai fitur seperti: geo tagging, touch focus, face detection, HDR dan panorama pun melengkapi spek penunjang fotografi.

Memori dan Baterai

Untuk menerima segala input, Sharp Aquos S3 mini menyediakan kapasitas longgar 64GB.

(BACA:Inilah Rahasia Deretan Angka di Kartu ATM, Jangan Sampai Dikepoin)

Baterai standar 3020mAh yang didukung fitur Fast battery charging pun diusung sebagai bekal tenaga.

Spek penunjang

Agar lebih mumpuni, hape tersebut juga didukung jaringan 4G LTE, GPS, Wi-Fi, port USB tipe C, USB OTG, fingerprint dan Bluetooth.

Halaman Selanjutnya

Harga

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x