Tren Dan Berita Terkini Dunia Teknologi - Nextren.grid.id

Ingin Punya Oppo Find X? Pikirkan Dulu 7 Kekurangannya Berikut Ini

Jumat, 27 Juli 2018 | 11:08
Grid Networks Oppo Find X
AndroidPIT

Oppo Find X

Laporan Wartawan NexTren, Anggerhana Denni R

NexTren.com - Tak diragukan lagi jika Oppo Find X memiliki pesona yang luar biasa.

Desainnya yang unik membuat ponsel flagship yang satu ini memiliki penampilan berbeda.

Salah satu yang menjadi andalan adalah kamera pop up miliknya.

(Advan G2 Plus Dibandrol Rp 1,9 Juta, Berbaterai 4000mAh dan Layar Lega)

Kamera tersebut hanya butuh waktu 0.5 detik untuk menampilkan kameranya.

Prosesor yang digunakan pada Oppo Find X ini pun tak main-main.

Sebab, ponsel asal Tiongkok ini menyematkan Chipset Qualcomm SDM845 Snapdragon 845.

(Ternyata Ini Alasan Pengumuman Samsung Galaxy Note 9 Dipercepat)

Namun, bukan berarti Oppo Find X tidak memiliki kekurangan.

1. Tak memiliki sensor pemindai sidik jari

Gantinya, Oppo Find X memusatkan keamanannya pada 3D facial recognitian.

Halaman Selanjutnya

(Jangan Pakai Hape di Baw...
Tag

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya