Cicilan Mobil Listrik Wuling Air ev Mulai Rp 6 Jutaan, Bisa Tempuh 300 KM

Kamis, 14 Juli 2022 | 15:40
Rayhan Haikal/GridOto.com

Mobil listrik Wuling Air ev di acara Wuling Air ev Interior Experience.

Nextren.com - Mobil listrik terbaru Wuling Air ev baru saja diluncurkan di Indonesia, membuatnya sebagai mobil listrik termurah saat ini di pasaran, sehingga masyarakat penasaran dengan cicilan Wuling Air ev tersebut. Berdesain mungil, mobil listrik ini dipamerkan di Summarecon Mall Kelapa Gading, Jakarta, termasuk harga OTR serta cicilan Wuling Air ev yang cukup menarik. Sejak awal pekan ini, cicilan Wuling Air ev ini sudah bisa dipesan secara nasional lewat diler resmi Wuling, lewat online di Wuling.id, atau e-commerce Blibli.com. Sebagai mobil bertenaga listrik penuh, Wuling Air ev menonjolkan kemudahan berkendara bebas polusi dengan dimensi mungil, sehingga diklaim cocok dipakai harian di perkotaan.

Baca Juga: Elon Musk Khawatir Kemungkinan Pabrik Mobil Listrik Tesla Bangkrut, Akibat China?Mengapa cocok untuk harian, karena mobil Wuling Air ev ini mudah untuk dicas, sehingga tidak harus dicas di di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU).Dengan kapasitas baterai 18 kWh hingga 27 kWh, Wuling Air ev diklaim punya jarak tempuh hingga 200 km dan 300 km. Mobil ini bisa dicas dengan listrik rumah, dengan voltase rumah standar 220 V.Berikut simulasi kredit mobil listrik Wuling Air ev:Wuling Air ev Jangkauan 200 km harga Rp 250 juta Tenor - Angsuran - TDP

Baca Juga: Mobil Listrik Murah Masuk Indonesia, Harga Rp 75 Juta dan Punya Panel Surya

Rayhan Haikal/GridOto.com
Rayhan Haikal/GridOto.com

Dasbor minimalis dan lantai rata Wuling Air ev memberikan ruang kaki yang lega untuk orang dewasa.

Wuling Air ev Jangkauan 300 km harga Rp 300 juta

Tenor - Angsuran - TDP

Tag

Editor : Wahyu Subyanto