Laporan Wartawan Nextren, Hesti Puji Lestari
Nextren.grid.id - Jaringan menjadi salah satu hal yang paling dipertimbangkan saat hendak membeli hape pintar.
Saat ini, Indonesia telah menyediakan layanan hingga 4G LTE.
Oleh karana itu, hape yang memiliki jaringan 4G LTE sangat diburu di pasar gadget tanah air.
Namun, beberapa hape 4G seringkali dibanderol dengan harga yang cukup mahal.
Tapi kamu tak perlu khawatir lagi, pasalnya tim Nextren berhasil menghimpun hape 4G dengan harga yang cukup murah.
(BACA:Komen Tak Pantas di Facebook Bisa Disembunyikan Lewat Fitur Downvote)
1. Xiaomi Redmi 2
Produk ini dirilis bulan Februari 2015 yang lalu.
Redmi 2 memiliki layar berukuran 4.7 inci dengan dukungan RAM 2GB.