Follow Us

4 Fakta Ini Bisa Bikin Kamu Menolak Nokia 3310 4G, Jangan Kecewa Ya!

Hesti Puji Lestari - Rabu, 07 Februari 2018 | 18:19
Fakta tentang Nokia 3310 4G
NokiaMob

Fakta tentang Nokia 3310 4G

Laporan Wartawan Nextren, Hesti Puji Lestari

Nextren.grid.id - Nokia 3310 memang sedang hangat diperbincangkan di pasar gadget dunia.

Pasalnya, HMD Global telah mengumumkan keberadaan Nokia 3310 versi reborn beberapa waktu lalu.

Meskipun pada akhir tahun 2017 yang lalu telah ada reborn dari produk ini, tapi "reborn" kali berbeda loh.

Ya, tahun lalu Nokia 3310 hanya hadir dalam jaringan 3G saja.

Sedangkan di tahun 2018 ini, Nokia 3310 mulai hadir dengan varian jaringan 4G yang bakal makin greget.

Tapi, ada baiknya kamu simak dahulu beberapa fakta tentang Nokia 3310 4G berikut sebelum memutuskan untuk membelinya.

(BACA: Konten Porno di Telegram Bikin Apple Menghapusnya dari App Store)

1. Kamera

Kamera produk ini hanya beresolusi 2MP saja.

Resolusi ini tentu sangat ketinggalan jauh dengan produk smartphone yang ada saat ini.

Memang, pada dasarnya produk ini tak mengandalkan fitur kamera.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest