Follow Us

Perbedaan Aplikasi Penghasil Uang TikTok dan TikTok Lite, Jangan Salah Ya!

Randy Fauzi F - Sabtu, 08 Mei 2021 | 17:00
TikTok Lite sedang viral belakangan ini, apa bedanya dengan TikTok biasa?
cnet

TikTok Lite sedang viral belakangan ini, apa bedanya dengan TikTok biasa?

Nextren.com - Aplikasi penghasil uang TikTok Lite akhirnya resmi meluncur di Indonesia.

Para pengguna sudah bisa mengunduh aplikasi penghasil uang TikTok Lite melalui Google Play.

TikTok Lite diklaim bisa menghasilkan uang dengan mudah bagi para penggunannya.

Baca Juga: Cara Upload Video ke TikTok Durasi 1 Menit, Bikin Konten Makin Seru!

Pengguna TikTok Lite dikabarkan bisa mendapat uang mulai dari Rp60 ribu hingga Rp300 ribu sehari di aplikasi penghasil uang tersebut.

Namun, ada beberapa hal yang harus dilakukan, salah satunya adalah dengan menyelesaikan tugas yang diminta.

TikTok Lite sendiri sebenarnya bukan aplikasi yang tergolong baru karena telah diperkenalkan sejak 2018.

Baca Juga: TikTok Aplikasi Paling Banyak Diunduh, Kalahkan Facebook dan WhatsApp

Akan tetapi, TikTok Lite baru resmi diluncurkan di Indonesia pada awal Mei 2021 ini.

Lantas, apa saja perbedaan TikTok Lite dan TikTok versi biasa? Lanjut ke halaman berikutnya ya!

TikTok Lite merupakan aplikasi yang berbeda dari TikTok versi biasa, meski tetap bisa berfungsi sebagai aplikasi penghasil uang.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest