Follow Us

Oppo Watch Akan Hadir Bersamaan Dengan Reno4 Pada 3 Agustus Nanti

Zihan Fajrin - Kamis, 30 Juli 2020 | 20:00
Oppo Watch.
Oppo

Oppo Watch.

Terdapat juga Customizable Watch Face yang hadir dengan beragam dan dapat dipilih oleh pengguna.

Gambardari album di smartphone juga dapat dijadikan sebagai watch face.

Oppo Watch menggunakan sistem operasi Wear OS by Google yang mendukung penyesuaian tampilan jam dan menyediakan banyak aplikasi di Google Play Store.

Dengan Wear OS juga menyediakan fitur sehat seperti pelacakan data kesehatan 24/7, serta fitur bermanfaat, salah satunya manajemen kalender.

Baca Juga: Ternyata Peforma AI Canggih di Oppo Reno4 Didukung Chip Snapdragon 720G

Oppo Watch dilengkapi dengan lima sensor yang dapat menyajikan hasil pemantauan akurat terhadap latihan olahraga dan juga workout tracking yang dilakukan oleh pengguna.

Smartwatch memang biasanya digunakan sebagai perangkat untuk berolahraga.

Oppo menyediakan lima menit kursus olahraga dan lima mode olahraga dengan panduan pribadi untuk aktivitas olah tubuh lebih mudah dan lebih efisien bagi pengguna.

Google Fit bawaan hadir dengan 90 lebih mode olahraga untuk membantu memperluas skenario penggunaan.

Baca Juga: Kapasitas Baterai Dari Oppo Reno Series Kuat dan Tahan Lama

Untuk soal spesifikasi days, Oppo Watch belum diketahui berapa jumlah dayanya.

Namun, Oppo Watch didukung oleh VOOC Flash Charge.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest