Permasalahan zoombombing juga berawal dari awal pandemi ini, pengguna anonim bermunculan begitu sering pada panggilan Zoom sehingga dikenal sebagai zoombombing.
Setelah permasalahan itu, topik diinternet berubah menjadi fokus ke masalah keamanan terbesar Zoom.
Baca Juga: Zoom Kembali Lakukan Peningkatan Keamanan yang Bisa Cegah Zoombombing
Pelaku zoombombing biasanya menebak atau membagikan ID rapat yang disiapkan untuk mengundang pengguna lain.
Menanggapi zoombombing dan masalah keamanan lainnya, beberapa distrik sekolah di Amerika Serikat melarang Zoom sama sekali.
Zoombombing bahkan pernah ada pernah ada di Indonesia yang bahkan menargetkan acara ke-Pemerintahan.
Jadi inovasi Google untuk meningkatkan keamanan di Google Meet yang bisa digunakan untuk bidang pendidikan ini bisa digolongkan baik.
Baca Juga: Amazon Web Service, Google, Netflix dan Spotify Mulai Bayar Pajak di Indonesia Mulai Mulai 1 Agustus
Sementara fitur akan diaktifkan secara default oleh admin G Suite for Education.
Melansir Engadget, admin dapat menghubungi layanan dukungan G Suite untuk mematikan fitur tersebut.
Perubahan ini bergulir selama beberapa minggu ke depan atau secara spesifik menunggu 15 hari.
(*)