Follow Us

WHO Akui Virus Covid-19 Bisa Menyebar Lewat Udara, Mirip Asap Rokok

None - Rabu, 08 Juli 2020 | 21:35
Virus Corona menyebar dengan cepat
businessinsider.sg

Virus Corona menyebar dengan cepat

"Tapi saya tidak berpikir kita perlu mengubah semua unit AC (pendingin udara) di Amerika Serikat, bahkan di seluruh dunia berdasarkan rute transmisi ini," kata Schaffner.

Baca Juga: Puluhan Juta Netizen Afrika Percaya Bill Gates Sengaja Munculkan Wabah Corona

Dia lebih menekankan pentingnya menjaga jarak sosial dan menghindari kerumunan untuk menurunkan transmisi virus.

Lantas apakah masker dapat melindungi dari droplet mikroskopis yang ada di udara?

Masker N95 dan masker bedah dinilai mampu menahan droplet, baik dari pemakainya, maupun yang berada di udara.

Oleh karena itu, para ilmuwan terus mempelajari efektivitas masker buatan sendiri untuk bisa menangkal partikel virus di udara.

Baca Juga: Bossman Mardigu Anggap Virus Corona Buatan Manusia, Pakar Biologi Molekuler Minta Bukti

"Sebagian besar masker kain, tidak dilapisi filtrasi yang dapat menahan partikel berbahaya," kata Sara Greenstein, CEO Lydall, perusahaan produsen masker N95.

Milton mengatakan vaksin terbaik melawan rasa takut ini adalah pengetahuan dan memberdayakan orang untuk menjaga diri mereka sendiri.

"Mengapa masker itu penting, karena menghalangi aerosol dari sumbernya, itu mudah untuk memblokirnya ( penularan virus corona)," jelas Milton.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Virus Corona Menyebar di Udara, Partikel Aerosol Covid-19 seperti Asap Rokok" Penulis : Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest