Follow Us

Cara Dapat Skin Epic Secara Gratis di Mobile Legends, Buruan Coba!

Kelvin Layzuardy - Rabu, 27 Februari 2019 | 13:30
Skin Epic Johnson
Kelvin Layzuardy

Skin Epic Johnson

Laporan Wartawan NexTren, Kelvin Layzuardy

NexTren.com - Skin menjadi salah satu hal yang mungkin kalian ingin di dalam game Mobile Legends.

Pada game Mobile Legends sendiri terdapat berbagai skin mulai dari skin biasa, skin elit, skin special, skin epic, dan skin legend.

Baru-baru ini ada sebuah cara yang memungkinkan kamu mendapatkan skin epic secara gratis loh.

Baca Juga : Mobile Legends Rilis Event Bertema Valentine dan Imlek yang Unik

Skin epic sendiri bisa dibilang sebagai skin dengan harga termahal kedua setelah skin legend.

Nah, kamu penasran cara mendapatkan skin epic ini secara gratis?

Yuk simak cara berikut yang akan tim NexTren.com berikan.

Solo VPN
Play Store

Solo VPN

Pertama, kalian harus memiliki aplikasi bernama solo VPN.

Kalian bisa mendownload aplikasi ini lewat Play Store atau App Store.

Kedua, aktifkan VPN tersebut agar tersambung dengan VPN Jepang.

Hal ini karena event skin Epic gratis sedang berlangsung di Jepang yah.

Baca Juga : Conquest of Dawn: Fitur Baru Mobile Legends Berupa Pertarungan Antar Wilayah

Ketiga, masuk ke game Mobile Legend kalian seperti biasa.

Nantinya kalian akan bisa mengklaim sebuah cest yang ada pada bagian event.

Event Skin Epic Gratis di Server Jepang
Kelvin Layzuardy

Event Skin Epic Gratis di Server Jepang

Keempat, klaim chest tersebut dan buka chest tersebut.

Dari dalam chest itu sendiri kalian berkesempatan mendapatakan skin Epic permanen loh.

Skin Epic permanen Johnson sendiri disebut-sebut sebagai hadiah jika kalian beruntung.

Baca Juga : Cara Mendapatkan Stiker Valentine Secara Gratis di Mobile Legend

Namun, jika kalian tidak beruntung maka kalian hanya akan mendapatkan skin epic atau skin elite trial saja yah.

Gampang bukan caranya?

Siapa tau kalian beruntung bisa mendapatkan skin epic secara gratis?

Jadi tunggu apa lagi, mumpung eventnya masih berlanjut buruan coba!(*)

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest